Posted on
10 Jan 2018
in
Bimbingan Teknik Proper Geliat Raih Proper Hijau
Sebagai perusahaan persemenan terbesar di kawasan timur Indonesia, PT Semen Tonasa tidak hanya mencari keuntungan semata, namun perusahaan plat merah ini juga terus berupaya dalam menjaga kearifan local dan kepeduliannya terhadap lingkungan. Untuk itulah melalui Biro Proper melangsungkan bimbingan proper untuk mendengar langsung bagaimana mengelola lingkungan dengan baik dan meraih predikat proper hijau, dilaksanakan di ruang rapat R1 lantai 3 kantor pusat PT Semen Tonasa, Rabu, 10 Januari 2018.
Related posts
20 Dec 2023
Semen Tonasa Kembali Raih Proper Hijau, Komitmen Perusahaan Lestarikan Lingkungan
PT Semen Tonasa kembali mendapatkan Predikat Hijau pada rogram Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan [...]
Read more07 Jul 2023
Workshop Penyusunan Dokumen Proper Tahun 2023, Semen Tonasa Optimis Raih Proper Hijau
Sebagai sebuah perusahaan berbasis industri, Semen Tonasa secara konsisten terus menunjukkan [...]
Read moreTutup Tahun 2022, PT Semen Tonasa Raih PROPER Hijau
PT Semen Tonasa kembali memperoleh penghargaan tingkat nasional. Menutup tahun 2022 ini, PT Semen [...]
Read moreTutup Tahun 2022, PT Semen Tonasa Raih PROPER Hijau
PT Semen Tonasa kembali memperoleh penghargaan tingkat nasional. Menutup tahun 2022 ini, PT Semen [...]
Read more